“Demikianlah mereka bukan lagi dua, melainkan satu. Karena itu, apa yang telah dipersatukan Allah, tidak boleh diceraikan manusia.”
Matius 19:6 (TB)
Atas Karunia Tuhan Yang Maha Esa, perkenankanlah kami menyampaikan kabar bahagia kepada Bapak/Ibu/Saudara/i mengenai pernikahan kami yang akan dilaksanakan pada:
Jl. Raya Serpong Kav Komersial No 6. Bumi Serpong Damai
Karena pandemi Covid-19, kami tidak dapat mengundang Bapak/Ibu/Saudara/i untuk datang ke pernikahan kami. Untuk itu kami menyediakan virtual event melaui live instagram yang dapat anda ikuti sesuai dengan jadwal acara di atas.
Kami begitu antusias untuk menyambut hari bahagia pernikahan. Ini adalah awal perjalanan kami untuk mewujudkan mimpi berdua.
Kami mengerti tidak semua keluarga dan teman berkesempatan untuk hadir di acara pernikahan kami. Untuk itu, bagi kerabat yang ingin mengirimkan salam atau hadiah silahkan ketuk tombol berikut:
Berjumpa denganmu adalah anugerah terindah yang pernah aku dapatkan. Menjalani hidup bersamamu adalah mimpi yang sebentar lagi kan jadi kenyataan.
Salam Bahagia
Rendi & Tasya